Doa dari Ayat Al Qur’an Untuk Meminta Jodoh
Doa dari ayat Al Qur’an untuk meminta jodoh – Jodoh, rezeki, dan mati
ialah ketentuan dari Allah ketiga itu yang merupakan ketentuan illahi. Akan
tetapi untuk masalah rezeki dan jodoh
itu sebagai manusia di harapkan agar selalu berusaha keras untuk mendapatkan
hal tersebut.
Akan tetapi sebagian orang juga masih ada yang belum
mendapatkan jodoh tersebut. padahal jodoh itu ialah sunnatulloh yang harus di
lakukan bagi seluruh manusia. Dan Allah sendiri-Lha yang telah menciptakan
manusia secara berpasang-pasangan.
Baca Juga : Ilmu Pelet dari Al Qur'an Ngajak Nikah Kekasih
Bagi anda yang susah atau
belum mendapatkan. Maka anda tidak usah galau atau bingung untuk
menemukan jodoh anda. sebab ada banyak yang dapat anda lakukan untuk menemukannya. Seperti doa dari
ayat Al Qur’an untuk meminta jodoh, doa ini yang kami ambil dari ayat
Al-Qur’an.
Sebenarnya ada banyak sekali amalannya. Salah satunya adalah doa untuk mohon jodoh yang telah kami bahas sekarang ini. Berikut ini adalah amalannya.
Sebenarnya ada banyak sekali amalannya. Salah satunya adalah doa untuk mohon jodoh yang telah kami bahas sekarang ini. Berikut ini adalah amalannya.
Doa dari Ayat Al Qur’an Untuk Meminta Jodoh
1. Doa pertama
“Robbi habli miladunnka zaujanthoyiban wayakuuna
shoohiban li fiddini waddunyaawal akhiroh”
Artinya :
“Yaa Robb berikanlah kepadaku suami yg terbaik dari
sisih-Mu, suami yang juga menjadi sahabatku nanti dalam urusan agama dan urusan
dunia akhirat”
2. Doa kedua :
“Rabbana hablana min azwaajina waa dzurriyatina
qurrataa’yuniw waj’alna lil muttaqina imaama”
Artinya:
“Yaa tuhan kami, anugerahkanlaah kepada kami jodoh
(istri-istri) kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami) dan jadikan
kami imam bagi orang orang yang bertakwa” (QS Al Furqaan :74).
3. Doa ketiga :
“Robbi la tadzarnni fardan waa anta khoirul waaritsin”
Artinya :
“Ya tuhanku janganlaah Engkau membiarkanku hidup seorang
diri dan Engkaulah Waris yang paling baik”
Ketiga doa diatas tersebut merupakan doa untuk minta
jodoh. Selain itu anda juga harus berusaha untuk menemukan pasangan anda. karena
setiap manusia pasti mempunyai cara dan usaha sendiri untuk mendapatkannya, serta selalu berdoa dan meminta agar jodoh anda berada dekat dengan
anda.
Demikian mengenai doa dari ayat Al Qur’an untuk meminta jodoh,
semoga dapat bermanfaat dan membantu.
Baca Juga : Amalan Mahabbah Khusus Surat An Naas Jarak Jauh